Solusi Aplikasi Manajemen Data dan Laporan Ploting (PHP/Codeigniter)
Aplikasi Manajemen data Ploting ini digunakan untuk mempermudah dalam manajemen data ploting dan menghasilkan laporan (PDF) berdasarkan kecamatan, keluarahan, petugas survei, berdasarkan bulan dan tahun.

Aplikasi Manajemen Ploting dengan PHP
Pengguna Aplikasi Data Ploting
Terdapat 2 level User dalam aplikasi manajemen data dan laporan Ploting yaitu :
- Administrator
Administrator aplikasi dapat mengelola semua data, baik data referensi seperti data kecamatan dan data kelurahan, kemudian dapat melakukan manajemen data pegawai dan memasukkan kepagawai sebagai admin atau sebagai petugas survei dan administrator dapat mencetak laporan ploting. - Petugas Survei
Petugas Survei hanya dapat melakukan input data ploting sesuai dengan survei yang dilakukan.
Aplikasi Manajemen data dan laporan Ploting ini dikembangkan dengan Codeigniter 3, dengan database MySQL.
Tampilan Aplikasi Manajemen Data Ploting
Demo Aplikasi Ploting dengan PHP Codeigniter
Untuk mencoba demo aplikasi : http://coba.luruilmu.com/ploting
Akun Demo Administrator :
Username : admin
Password : demo123
Akun Petugas Survei:
Username : user
Password : 1234
Harga Aplikasi Ploting dengan Codeigniter
Selanjutnya untuk mendapatkan informasi harga Aplikasi Ploting ini, atau ingin bertanya-tanya lebih lanjut tentang Aplikasi Ploting ini silahkan menghubungi kami melalui :
- Email : dadungawukberteknologitinggi@gmail.com
- WA/Telegram : 081373297985
Mudah-mudahan bapak/ibu dan rekan-rekan semua mendapatkan alternatif solusi dalam memecahkan masalah di blog/web ini.